Hasil semifinal liga champion | Barcelona vs Inter Milan. Pertandingan yang hebat antar ke dua klub raksasa Italia dan Spanyol ini di perkirakan akan berlangsung secara sengit dan keras. Bagai mana tidak, kedua klub raksasa ini akan bertanding mati-matian untuk melanjutkan langkahnya menuju Final Liga Champion tahun ini yang akan berlangsung pada tanggal 22 Mei 2010 dan di gelar di stadion Santiago Bernabeu Madrid.
Pertandingan yang sangat di nanti-nantikan oleh suporter ke dua klub (Barca dan Inter) menjadi sangat penting bagi mereka. Karena pertandingan ini untuk merebut tiket masuk final liga champion tahun ini. Siapakah yang akan meraih tiket untuk melaju ke final liga champion tahun ini? Apakah Barcelona ataukah Inter Milan?
Yang jelas ke dua klub besar ini memiliki peluang yang sama dan layak untuk mendapatkan tiket untuk melaju ke final liga champion tahun ini. Pertandingan semi final ini akan di langsungkan dengan 2 pertandingan, pertandingan pertama/leg 1 pada tanggal 21 April 2010 dan pertandingan ke dua/leg 2 pada tanggal 27 April 2010.
Dukung tim ke sayangan kalian agar bisa mendapatkan tiket menuju ke final liga champion tahun ini. Yang terbaiklah yang akan menjadi jawarana. Hasil semifinal liga champion ini akan terus di update setelah pertandingan antara bercelona vs inter milan berakhir.
Simak juga Hasil Semifinal Liga Champion | Bayern Muenchen vs Olympique Lyon.
Update Hasil Semifinal Liga Champion | Barcelona vs Inter Milan tanggal 21 April 2010 - Pertandingan antara Barcelona vs Inter Milan pada babak pertama berakhir seri, setelah gol pertama di lesahkan oleh Pedro Rodriguez pada menit 19" (Barcelona) kemudia di balas dengan gol Sneijder pada menit 30" (Inter Milan). Akhirnya Inter Milan menjadi pemenang dalam pertandingan semifinal liga champion antara Barcelona vs Inter Milan leg 1 setelah pada babak ke dua menambah 2 gol yang di cetak oleh Maicon menit ke 48" dan Milito menit ke 61". Inter Milan menang 3 - 1 melawan Barcelona pada leg pertama ini.
@
Tagged @ bola
Tagged @ Liga Champion
0 komentar:
Post a Comment - Kembali ke Konten
Silahkan tinggalkan komentar anda seputar Liga Premier Inggris La Liga Spanyol Liga Italia Serie A Bundesliga Jerman Liga Eredivisie Belanda Ligue 1 Prancis - Tunjukkan semangat sportifitas mu