
Mercedes Benz sendiri banyak di sukai oleh para eksekutif seluruh dunia, para pemain sepak bola top dunia, bahkan para artis papan atas dunia pun ikut menyukai mobil yang satu ini. Bagaimana tidak, mobil Mercedes Benz ini mempunyai bentuk yang elegan, tangguh, sporty, serta mewah, yang menjadikan ciri khas pada mobil Mercedes Benz ini.
Sedangkan untuk harga mobil Mercedes Benz terbaru akan saya tulis secara lengkap dari berbagai seri atau typen untuk menjawab pertanyaan yang muncul di benak anda sekalian.
1. Mercedes Benz B Class (B 180)
Harga sebuah Mercedes Benz B Class (B 180) sekitar Rp 439.000.000. Harga paling murah dari semua seri Mercedes Benz.
2. Mercedes Benz C Class
Harga Mercedes Benz C Class sangat bervariasi, dan terbagi menjadi 4 seri :
- Mercedes Benz C Class C 200 CGI harga sekitar Rp 539.000.000.
- Mercedes Benz C 200 CGI Avantgarde harga sekitar Rp 619.000.000.
- Mercedes Benz C 250 CGI Avantgarde AMG harga sekitar Rp 669.000.000.
- Mercedes Benz C 300 Avantgarde harga sekitar Rp 709.000.000.
Harga Marcedes Benz E Class juga bervariasi, dan terbagi menjadi 5 seri :
- Mercedes Benz E 200 CGI harga sekitar Rp 799.000.000.
- Mercedes Benz E250 CGI Elegance harga sekitar Rp 889.000.000.
- Mercedes Benz E 250 CGI Avantgarde harga sekitar Rp 929.000.000.
- Mercedes Benz E 300 Elegance harga sekitar Rp 1.019.000.000.
- Mercedes Benz E 300 Avantgarde harga sekitar Rp 1.069.000.000.
Harga Mercedes Benz S Class juga bervariasi, dan terbagi menjadi 4 seri :
- Mercedes Benz S 300 L harga sekitar Rp 1.599.000.000.
- Mercedes Benz S 300 L with RSE harga sekitar Rp 1.739.000.000.
- Mercedes Benz S 350 L harga sekitar Rp 1.979.000.000.
- Marcedes Benz S 500 L harga sekitar Rp 2.639.000.000.
Harga Marcedes Benz ML Class terbagi menjadi 2 varian tangguh dengan mesin supercanggih :
- Mercedes Benz ML 350 Sport harga sekitar Rp 1.099.000.000.
- Mercedes Benz ML 350 Grand Edition harga sekitar Rp 1.249.000.000.
Mercedes Benz GL 500 ini mirip dengan Mercedes Benz ML Class. Harga sekitar Rp 1.999.000.000.
7. Mercedes Benz V Class
Harga Marcedes Benz V Class yang menjadi seri terakhir mobil mewah ini terbagi menjadi 2 varian tangguh :
- Mercedes Benz V 220 CDI harga sekitar Rp 899.000.000.
- Mercedes Benz V 350 harga sekitar Rp 1.279.000.000.
Itu lah sedikit informasi mengenai harga mobil Mercedes Benz terbaru, yang mudah-mudahan menjadi informasi yang berguna buat kalian semua. Bila ada tulisan yang kurang benar atau salah harap di maklumin, karena watu menulis artikel tentang harga mobil Marcedes Benz terbaru ini mata agak mengantuk. Dan informasi ini hanya merupakan harga kisaran saja, jadi belum tentu harga asli mobil tersebut segitu. Karena harga dapat berubah sewaktu-waktu tanpa adanya pemberitahuan dari RT/RW setempat.
@
Tagged @ info harga
Tagged @ mobil
Tagged @ otomotif
0 komentar:
Post a Comment - Kembali ke Konten
Silahkan tinggalkan komentar anda seputar Liga Premier Inggris La Liga Spanyol Liga Italia Serie A Bundesliga Jerman Liga Eredivisie Belanda Ligue 1 Prancis - Tunjukkan semangat sportifitas mu